September 2014 archive

RAPAT KOORDINASI PERKEMBANGAN PASCA LOMBA KELURAHAN

         Sabtu,27 September 2014 di kelurahan Tlogomas mengadakan rapat koordinasi perkembangan setelah lomba kelurahan tingkat nasional maupun tingkat pusat. Rapat di pimpin langsung oleh Pak ARYADI selaku lurah tlogomas di dampingi oleh Pak MUSLIH selaku ketua LPMK. Tempat di aula kelurahan tlogomas. Undangan yang hadir sekitar 25 orang meliputi ketua RW 1-9 , ibu-ibu PKK, …

Teruskan membaca

STUDY BANDING DIKLATPIM Tk.IV Angkatan III Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Kalimantan Selatan Tahun 2014

Hari ini tanggal 25 September 2014  , Lurah Tlogomas Aryadi Wardoyo menerima kunjungan study banding DIKLATPIM Angkatan III Provinsi Kalimantan Selatan. Sekitar pukul 10.00 wib rombongan datang mereka berjumlah 30 orang dr perwakilan tingkat Provinsi Kalimantan Selatan . Dan 21 orang perwakilan dari Lurah dan Camat Banjar Baru. Dengan kesempatan seperti ini Pak Aryadi selaku …

Teruskan membaca

JAMAAH SHOLAWAT AL MADINAH

Sebuah semangat keagamaan yang besar dengan niat syiar melalui kegiatan bersholawat. Majelis Sholawat ini berawal ketika salah satu personel grup sholawat AN NIDA RW 07 Kelurahan Tlogomas melakukan open house dengan menampilkan kegiatan sholawat pada malam tahun baru dengan menghadirkan grup sholawat bapak bapak dan grup sholawat ibu ibu. Dari kegiatan ini muncullah keinginan untuk …

Teruskan membaca

KUNJUNGAN STUDI BANDING PESERTA DIKLATPIM IV SULTERA

Lurah Tlogomas Aryadi Wardoyo, Selasa 23/9, menerima kunjungan studi banding peserta Diklatpim Tingkat IV Provinsi Sulawesi Tenggara. Rombongan tamu sebanyak 10 orang dipimpin oleh La Ode Harifu SSi dari Badan Diklat Provinsi Sulawesi Tenggara. Dalam kesempatan itu, Lurah menjelaskan gambaran umum Kelurahan Tlogomas, mulai dari luas wilayah, jumlah penduduk termasuk mahasiswa pendatang yang jumlahnya cukup …

Teruskan membaca