Di Aula kelurahan Tlogomas tidak seperti biasanya, hari ini Minggu (29/5/2022) sebanyak 150 undangan hadir dalam acara halal bihalal yang di laksanakan bersama tokoh masyarakat dan tokoh agama , ketua RW, ketua RT, ketua lembaga sosial se kelurahan Tlogomas Di pandu MC Sudarto , Sambutan Camat Lowokwaru, Lurah Tlogomas, Ketua LPMK, tausiyah oleh ustadz Wahyudi …
Komentar Terakhir