KIM Tlogomas pasca meraih prestasi sebagai juara KIM AWARD 2015, Senin 14 Desember 2015 menggiatkan kembali rapat koordinasi rutin yang biasanya diadakan setiap hari jumat. Dalam rapat tersebut dibahas tentang evaluasi kegiatan, penggunaan anggaran dan belanja KIM selama th 2015 serta beberapa program kerja KIM kedepan.
Komentar Terakhir